Weton Rabu Pon berada di bawah segel Cakra Jantung Bumi dan segel Cakra Dasar Langit,menghasilkan sifat dengan kepemimpinan yang kuat.
Weton ini juga punya sifat tegas, tenang, danpengayom.
Itulah daftar weton yang konon disukai oleh mahkluk halus. Semoga menambah wawasan.
(*)