Anda akan mendapatkan teman baik.
Bahkan tak cuma itu, Anda juga akan mendapatkan kepercayaan dari orang tersebut.
3. Timbul permusuhan
Selain pertanda baik, kedutan di bagian ini juga bisa mengindikasikan pertanda buruk.
Menurut Primbon Jawa, Anda akan terlibat dalam perkelahian dengan seseorang.
Bahkan, perkelahian ini nantinya akan menyebabkan permusuhan dengan orang tersebut.
4. Mengidap penyakit
Anda juga harus waspada jika mengalami kedutan di bagian ini.
Baca Juga: 5 Arti Kedutan di Pundak Kanan, Ada Pertengkaran dengan Orang Terkasih
Konon, kedutan di lengan ini berkaitan dengan menurunnya kesehatan Anda.
Untuk itu, jagalah selalu kesehatan Anda agar terhindar dari berbagai macam penyakit.
5. Mendapat pertolongan