Gridhot.ID - Dalam kitab primbon Jawa disebutkan bahwa setiap orang memiliki khodam yang mendampingi mereka.
Tetapi sayang, tidak semua khodam bersifat baik karena beberapa dari mereka dapat membawa pengaruh buruk bagi seseorang.
Seperti keberadaan khodam siluman bagi beberapa pemilik tanggal lahir yang dipercaya bisa memunculkan sikap tidak puas pada pasangan sendiri sehingga berpotensimelakukan perselingkuhan.
Penasaran tanggal lahir berapa saja yang berkhodam siluman? Simak ulasannya berikut ini, dikutip dari Sonora.id.
Tanggal lahir 5
Tanggal lahir 5 dalam bulan apapun dianggap memiliki energi yang kuat dan sering dikaitkan dengan rasa petualangan serta keinginan untuk mencoba hal-hal baru.
Orang yang lahir pada tanggal ini cenderung memiliki hasrat yang tinggi dan seringk ali sulit untuk merasa puas dengan satu pasangan.
Mereka terkadang merasa tergoda untuk menjalin hubungan dengan orang lain yang menawarkan pengalaman baru.
Ada mitos yang beredar bahwa individu yang lahir pada tanggal 5 sering kali dikelilingi oleh khodam siluman yang mempengaruhi ketidaksetiaan dalam hubungan.
Tanggal lahir 14
Tanggal lahir 14 memiliki reputasi yang kontroversial karena dianggap memiliki hubungan dengan rasa tidak stabil dan mudah bosan.
Baca Juga: 9 Tanggal Lahir yang Dibenci Khodam Eyang Semar, Ini Penyebabnya Menurut Primbon Jawa