Sosok Dhana beberapa waktu terakhir viral usai melamar penyanyi dangdut Ayu Ting Ting.
Dia lantas membocorkan rencana pernikahan Fardhana dan Ayu Ting Ting.
Menurutnya, pernikahan itu baru bisa dilakukan setelah penugasan.
Dia juga bangga dengan Fardhana yang tetap semangat bertugas ke Papua.
"Betul itu adalah Danki kami, dia berangkat dengan semangat. Nanti kabar pernikahannya, setelah penugasan," katanya.
(*)