GRIDHOT.ID-Weton Tulang Wangi adalah sebuah istilah dalam budaya Jawa yang merujuk pada orang-orang yang diyakini memiliki daya tarik magis dan aura spiritual yang kuat.
Konon, mereka memiliki aroma mistis yang disukai oleh makhluk gaib.
Konon pemilik weton Tulang Wangi memiliki kaitan dengan malam 1 suro.
Menurut kepercayaan Jawa, malam 1 Suro merupakan waktu di mana pintu gerbang alam gaib terbuka lebar.
Orang-orang dengan weton Tulang Wangi diyakini memiliki kekuatan spiritual yang lebih kuat pada malam ini.
Ciri-ciri Weton Tulang Wangi:
1. Memiliki neptu weton tertentu,
Baca Juga: 3 Weton yang Dibanjiri Banyak Keberuntungan, Selalu Sukses di Setiap Usahanya
2. Memiliki intuisi yang kuat dan peka terhadap hal-hal gaib.
3. Sering mendapatkan mimpi yang berkaitan dengan masa depan.
4. Memiliki aura positif dan mudah menarik perhatian orang lain.