Baca Juga: 5 Weton yang Hidupnya Penuh Aral Melintang, Tapi Gigih Hadapi Rintangan
Senin Pahing juga memiliki neptu 13 dan berada di bawah naungan waseso segoro, lakuni lintang, bumi kapetak dan nuju pati.
Mereka dikenal ramah, suka menjalin silaturahmi, suka bersedekah dan selalu bersyukur.
Senin Pahing adalah pribadi yang dermawan dan suka membantu orang lain.
Sifat-sifat positif ini membuat mereka dikelilingi oleh orang-orang yang menyayangi dan membawa keberuntungan dalam hidup mereka.
3. Kamis Legi
Weton Kamis Legi memiliki neptu 13 dan berada di bawah naungan waseso segoro, lakuni lintang, bumi kapetak dan mantri sinaroja.
Mereka dikenal cerdas, tekun, sabar dan selalu bersyukur. Kamis Legi juga memiliki kecerdasan dan ketekunan yang tinggi.
Kesabaran dan rasa syukur mereka ini dipercaya membawa mereka pada kesuksesan dan kebahagiaan dalam hidup.
Baca Juga: Dari Mulai Usaha Hingga Perjalanan, Ini Hari Baik Weton Kamis Legi
4. Sabtu Kliwon
Sabtu Kliwon memiliki neptu 17 dan berada di bawah naungan waseso segoro, lakuni lintang, lebu katiup angin dan mantri sinaroja.