Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

4 Fakta di Balik Film Gundala, Abimana Aryasatya Sampai Harus Diet Agar Kostum Muat

Chandra Wulan - Senin, 29 Oktober 2018 | 10:24
Abimana Aryasatya, pemeran Gundala Putra Petir di film Gundala
Instagram/abimana_arya

Abimana Aryasatya, pemeran Gundala Putra Petir di film Gundala

Sejak terbit pertama kali pada 1969 silam, Gundala berhasil menjadi tokoh legendaris di Indonesia hingga sekarang.

2. Abimana Aryasatya dipilih jadi pemeran utama meski sempat menolak tawaran di awal

Abimana Aryasatya kerap membintangi berbagai film sebagai tokoh protagonis.

Baca Juga : Meski Tak Bisa Dimakan, Sepotong Kue Pernikahan Putri Diana Laku Seharga 17 Juta Rupiah

Kali ini, ia kembali mendapat peran utama protagonis sebagai Gundala Putra Petir.

Dilansir dari Tribun Seleb, pada awalnya, Abimana menolak tawaran Joko Anwar karena masih terlibat dengan proyek lainnya.

Namun, setelah pekerjaan itu selesai ia memutuskan untuk menerima tawaran untuk memerankan tokoh Gundala.

3. Abimana Aryasatya diet agar kostum Gundala muat

Jika dilihat sekilas, tubuh Abimana tampak sudah ideal, cenderung kurus malah.

Baca Juga : Alami Kecelakaan Mobil Hingga Dirawat di IGD, Seorang Co-Pilot Wanita Mengaku Ditelanjangi dan Difoto oleh Staf Rumah Sakit

Namun ia bahkan menurunkan berat badannya hingga enam kilogram.

"Saya turun enam kilolah," ujar Abimana di Indonesia Comic Con, Jakarta Connvention Center, Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (28/10/2018).

Source :Kompas.com tribun seleb

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x