Hampir sama dengan poin sebelumnya, wanita Indonesia bisa memperlakukan pasangan dengan sebagaimana mestinya.
Baca Juga : Simak! Rupanya Minuman Inilah yang Jadi Rahasia Awet Muda Yuni Shara
10. Sayang Keluarga
Wanita Indonesia sangat sayang dengan keluarga dan bisa memperlakukan keluarga pasangan dengan baik.
Itulah tadi 10 alasan pria bule suka wanita Indonesia.
Tentu saja tidak semua bule mengatakan opini yang sama.
Namun Dona mengatakan banyak bule memang suka wanita Indonesia dengan 10 alasan tadi. (*)
Artikel ini sudah tayang di Intisari Online dengan judul "Pria Ini Bocorkan 10 Alasan Kenapa Banyak Pria Bule Suka Wanita Indonesia"