Gridhot.ID - Menikah dengan orang yang dicintai adalah keinginan setiap orang.
Namun, seringkali yang terjadi adalah kita menikah dengan orang yang tak terduga.
Bisa saja, kita akan menikah dengan seseorang yang memiliki banyak perbedaan dengan kita.
Mulai dari perbedaan hobi, makanan favorit hingga beda asal negara.
Kali ini, kita akan membahas mengenai beberapa artis yang menikah dengan bule.
Baca Juga : Bak Istana, Mewahnya Potret Rumah Nia Ramadhani yang Bergaya Mediterania
Dari pernikahannya, mereka memiliki anak yang berwajah menawan dan menggemaskan.
Siapa saja mereka, langsung simak di sini ya..
1. Maudy Koesnaedi dan Frederik Johanes Meijer
Maudy mulai dikenal masyarakat Indonesia sejak sukses memerankan tokoh Zaenab dalam sinetron Si Doel Anak Sekolahan.
Pada 2002, aktris cantik ini menikah dengan pria keturunan Belanda bernama Frederik Johanes Meijer.