Find Us On Social Media :

24 Tahun Jadi Petugas Kebersihan, Pria Ini Tak Menyangka Kini Bisa Jadi Pilot, Nasib Membawanya untuk Kendalikan Pesawat

Kisah Mohammade Abubakar, Petugas Kebersihan yang Melompat Jadi Pilot

Kisah dari seorang warga yang berada di benua Afrika lebih tepatnya dari Nigeria ini mungkin dapat menjadi inspirasi bagi kita.

Mohammade Abubakar, awalnya hanyalah seorang petugas kebersihan yang bekerja di sebuah maskapai penerbangan.

Namun, mimpinya yang besar tak menghalangi pria ini meraih apa yang diinginkannya.

Baca Juga: Geram Warganya Dihantui Pembegalan, Kapolres Lumajang: Pelaku Begal Saya Halalkan Darahnya!

Bahkan mimpinya itu tak sejalan dengan pekerjaannya kala itu.

Dengan kata lain, apabila dipikirkan mungkin menjadi sebuah kejanggalan bagaimana bisa petugas kebersihan mengemban jabatan menjadi pengemudi pesawat atau pilot.

Abubakar bekerja sebagai seorang petugas kebersihan sudah selama dua puluh empat tahun di Air Azman.

Baca Juga: Direnov Besar-besaran Sampai Habiskan Dana Ratusan Miliar dan Tarik Perhatian Mantan Pemilik Inter Milan , Stadion Manahan Solo Justru Dinodai Sikap Tak Sopan Pengunjung Saat Nikmati Fasilitas Baru, Netizen: Kampungan!

Pada (30/7/18) tahun lalu, Abubakar resmi menjadi seorang pilot pesawat .