Find Us On Social Media :

Baru Sehari Dilantik Jadi Menteri BUMN, Erick Thohir Langsung Semprot PT Sarinah Soal Model Bisnis yang Dijalankan: Ketinggalan Zaman!

Menteri BUMN, Erick Thohir

Menurutnya, Sarinah tak perlu ikut-ikutan membuat perusahaan e-commerce seperti yang baru populer.

Pasalnya, menurutnya hal tersebut sudah tentu akan kalah dengan perusahaan-perusahaan e-commerence yang sudah ada.

“Ngapain kita sok bikin seperti Tokopedia, ya pasti kalah. Tapi kan Tokopedia perlu gudang, nah gudangnya disediakan BUMN saja,” ucapnya.

Baca Juga: Pagi-pagi Curi Perhatian Wartawan Datang ke Istana, Sri Mulyani Kembali Dapat Mandat dari Jokowi, Resmi Jabat Menteri Keuangan Kabinet Jilid 2

Langkahnya tersebut memang sudah dipersiapkan oleh Erick secara matang saat menjabat BUMN.

Seperti yang dikatakan sebelumnya, melansir dari Kompas.com Erick mengaku siap dicopot dari jabatannya jika dianggap tak becus menjalankan tugas.

“Semua menteri harus siap dicopot, saya siap dicopot, karena komitmen kita untuk bangsa yang besar,” ujar Erick.

Baca Juga: Sosok Menteri Sederhana yang Pernah Dimiliki Indonesia, Kembalikan Semua Fasilitas Negara Saat Lengser Hingga Masa Tuanya Dihantui Tagihan Listrik dan Kondisi Rumah Memprihatinkan

Dalam menjalankan tugasnya, Erick siap mengerahkan semua kemampuannya.