Find Us On Social Media :

Beda dengan Sekarang yang Punya Kekuasaan, Karier Luhut Binsar Panjaitan di Militer Hampir Tak Berkembang, Kalah Telak Jika Dibandingkan dengan Prabowo Subianto yang Dulu Jadi Wakilnya di Sat-81 Kopassus

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Panjaitan

Pasalnya, Luhut yang kala itu masih perwira menengah sering dipanggil ke ruangan Benny Moerdiono.

Bahkan, keduanya kerap terlibat pembicaraan selama berjam-jam.

Roda kehidupan terus berputar.

Ketika Benny Moerdani pensiun dari jabatan Panglima ABRI, dan secara perlahan kekuasaannya mulai sirna, karier Luhut di militer pun mandek.

Baca Juga: Meski Budi Karya Sudah Sembuh dari Corona dan Ikuti Rapat Virtual Kabinet, Status Menteri Perhubungan Ad-Interim Masih Menempel pada Luhut Binsar Pandjaitan, Staf Khusus Menhub Beri Penjelasan

Luhut yang notabene pemimpin pasukan anti-teror pertama di Indonesia yaitu Datasemen 81 (Den-81) Kopassus, tak kunjung mendapat jabatan bergengsi di lingkungan TNI.

Bahkan, kariernya di militer tak sebagus Prabowo Subianto yang notabene merupakan wakilnya di Sat-81.

"Tapi saya terima itu dengan besar hati. Tidak jadi Danjen Kopassus, tidak jadi Kasdam atau Pangdam.

Bagi saya itu harus bayar sebagai akibat kesetiaan yang tegak lurus. Dan saya bangga mampu menjalankan nilai-nilai yang diturunkan oleh Pak Benny kepada saya,” tulis Luhut dikutip dari laman Facebooknya, Senin (22/7/2019).

Baca Juga: Batinnya Disergap Rasa Haru Baca Pesan Ibu-ibu, Luhut Binsar Pandjaitan: Saya Adalah Anak Sopir Bus AKAP dan Dilahirkan dari Seorang Ibu yang Tangguh Meski Tak Tamat Sekolah Rakyat