Find Us On Social Media :

Ingat Roro Fitria? Dulu Biasa Lakukan Hal Klenik Hingga Hobi Mandikan Keris Pusaka, Kini Nyai Siap Jadi Santri Rela Masuk Pondok Demi Perdalam Ilmu Agama

Roro Fitria

"Sesudah hijrah Nyai memandangnya itu hanya adat istiadat budaya. Kalau pertanyaan tersebut ditanyakan kepada para sultan raja ratu akan mempunyai statement seperti Nyai pada jaman dahulu kala," ungkap Roro.

"Setelah Nyai mendekatkan diri kepada Allah SWT, Nyai berpedomannya lebih ke aqidah ajaran agama islam jadi tak ada statement buruk atau tidak buruk. Ini kembali ke keimanan dan kepercayaan masing-masing," kata Roro.

Baca Juga: Puluhan Tahun Lalu Sebelum Diciduk Narkoba, Potret Lawas Roro Fitria Bikin Pangling Orang-orang yang Melihatnya, Tanpa Atribut Budaya Jawa, Pesonanya Seolah Tak Menua

Bahkan, wanita yang akrab disapa Nyai itu sudah berkomunikasi dengan beberapa pondok pesantren untuk memperdalam ilmu agamanya.

"Jadi nyai sudah berkomunikasi kepada berbagai pondok pesantren untuk bisa mencari ilmu-ilmu Allah lagi untuk menguatkan pribadi Nyai, supaya mengukuhkan istiqomah kepada hijrah Nyai," pungkasnya.

Artikel ini telah tayang di Grid.ID dengan judul: "Kini Banting Setir Jadi Seorang Santri Usai Terjerat Kasus Narkoba, Roro Fitria Ternyata Pilih Masuk Pondok Pesantren hingga Tinggalkan Semua Hal Mistis Termasuk Tak Lagi Mandikan Keris." 

(*)