Find Us On Social Media :

Beratnya Hingga 3000 Ton, Kapal Selam Baru Korea Selatan Sudah Dipersenjatai Rudal Balistik yang Mematikan, Sonar dan Sistem yang Super Canggih Bakal Buat Musuh-musuhnya Kalang Kabut

Kapal selam perang terbaru Korea Selatan

Pejabat Administrasi Program Akuisisi Pertahanan (DAPA) menambahkan bahwa kapal tersebut dilengkapi dengan 6 unit peluncur vertikal yang mampu menembakkan rudal balistik.

Fitur utama dari kapal selam Korea Utara ini salah satunya adalah sistem tempur yang dikembangkan sendiri oleh Korea Selatan.

Secara material, 76% suku cadangnya pun dibuat sendiri oleh unit industri dalam negeri.

Baca Juga: Kasus Covid-19 Kembali Melonjak, Seorang Pimred Jurnal Ilmiah Sebut Pandemi Berubah Jadi Sindemi, Berikut Penjelasan Epidemiolog!

"Seperti yang dikatakan sejarah kepada kita, perdamaian tidak hanya diberikan secara gratis. Itu harus didapatkan sendiri berdasarakan kekuatan yang besar," ungkap Menteri Pertahanan Suh Wook dalam upacara peluncuran kapal selam, seperti dikutip Yonhap.

Suh turut menyampaikan keyakinannya bahwa Ahn Mu akan dapat berkontribusi dalam upaya perdamaian di Semenanjung Korea dan juga dunia.

Hingga saat ini Negeri Ginseng telah mengoperasikan 9 unit kapal selam kelas 1.200 ton dan 9 unit pula dari kelas 1.800 ton.

Baca Juga: Balas Dendam, Indonesia Dipercaya Bisa Hajar Balik Resesi dan Bangkitkan Ekonomi Hingga Akhir Tahun 2020, Peneliti Cium Tanda-tandanya dari Kelakuan Masyarakat Akhir-akhir Ini

Tambahan 3 unit kapal selam kelas 3.000 ton hingga tahun 2023 mendatang jelas akan memperkuat armada laut Korea Selatan.

Artikel ini telah tayang di Kontan dengan judul Ahn Mu, kapal selam 3.000 ton Korea Selatan yang dipersenjatai rudal balistik.

(*)