Find Us On Social Media :

Sekali Tekan Bisa Bikin Dunia Perang Nuklir, Inilah 'Koper Rudal' yang Kerap Ditenteng Presiden Amerika Serikat Saat Bepergian, Berikut Fakta Sebenarnya!

Inilah Koper Nuklir yang bisa digunakan oleh Presiden AS untuk memicu perang nuklir.

Gridhot.ID - Seorang presiden pasti dibekali dengan fasilitas negara yang super aman.

Apalagi jika negara tersebut merupakan negara yang dikenal dengan kekuatan keamanannya.

Seperti Amerika Serikat, yang memberikan tas yang dipercaya sebagai koper nuklir kepada Presidennya.

Baca Juga: Buat Peserta Rapat Pleno Pemkot Bitung Berhamburan, Gempa Magnitudo 7,1 Guncang Perbatasan Sulut dengan Filipina, Wilayah Talahud Gelap Gulita

Menurut 24h.com.vn, pada Selasa (20/1/21), Donald Trump yang sebelumnya memegang koper nuklir ini tentu harus menyerahkannya kepada Joe Biden.

Dalam laporan itu, dikatakan bahwa Trump kemungkinan besar akan membawanya ke penerbangan terakhirnya ke Florida.

Sementara Joe Biden akan diberikan koper nuklir cadangan, tetapi ia belum diberi kode peluncuruan nuklir, pada 20 Januari lalu.

Baca Juga: Rejeki Nomplok, 15 Mantan Pemulung yang Ditemui Mensos Risma Bisa Kerja di BUMN PT Waskita Karya, Segini Gajinya Dibanding UMP Jakarta

Menurut CNN, sebelumnya Trump membawa dua koper nuklir di dua lokasi berbeda.

Namun, sebuah koper dibawa Trump dari Florida, pada saat terakhir masa jabatannya untuk diserahkan kepada Biden.