Find Us On Social Media :

Mobil yang Dinaikinya Jadi Kunci, Terungkap Sosok Anggota TNI yang Jemput Wanita Ngaku Anak Jenderal Saat Maki-maki Ibu Arteria Dahlan

viral seorang wanita ngaku anak jenderal maki-maki ibu Arteria Dahlan

Hasanuddin mengatakan, awal kejadian adalah kericuhan saat turun dari pesawat.

Arteria Dahlan yang saat itu bersama ibunya sempat dimaki perempuan yang mengaku keluarga jenderal TNI.

"Dari kasus diatas saya berharap tidak berkepanjangan dan dapat diselesaikan secara kekeluargaan," katanya.

Baca Juga: Innalillahi Wa Innailaihi Rojiun, TNI Berduka Karena Ulah KKB Papua, Dandum Yahukimo Bongkar Kronologi Kematian Anak Buahnya Sertu Ari Baskoro

Arteria Dahlan membeberkan peristiwa yang menimpa diri dan keluarganya saat dimaki perempuan yang mengaku anak jenderal.

Diketahui, peristiwa tersebut viral setelah Wakil Ketua Komisi III DPR RI Fraksi NasDem, Ahmad Sahroni, memposting hal tersebut dalam Instagram.

"Pada saat itu kan yang posting Pak Roni (Ahmad Sahroni) tanpa sepengetahuan saya," kata Arteria di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Senin (22/11/2021).

Baca Juga: KKB Papua Gencar Sebar Tipu Daya Usai 3 Jam Berondongi Tembakan ke Satgas Nemangkawi, Begini Kondisi di Intan Jaya Usai Kebrutalan TPNPB

Dia sendiri menyebut bahwa tak ingin konfliknya viral, terlebih TNI baru saja melantik Panglima TNI yang baru dan TNI AD memiliki KSAD yang baru.

"Saya sangat menghormati Pak Panglima, adiknya itu mantan Kapolres, sudah kaya adik saya itu Pak Birawa. Kami menghormati juga Pak Jenderal Dudung," katanya.