Lebih lanjut, dr Zaidul Akbar menyatakan, bahan obat maag pengganti ranitidin yaitu kunyit 2 jari kelingking, jahe 2 jari jempol - kayu manis 2 jari kelingking.
Jeruk nipis peras 1 buah, daun sereh 2, garam himalaya, madu, dan air sekitar 300 cc.
Manfaat Jeruk Nipis
Dilansir dari Healthline, nutrisi yang terkandung dalam jeruk nipis berukuran sedang (67 gram) adalah kalori (20), karbohidrat (7 gram), protein (0,5 gram), lemak (0,1 gram), dan serat (1,9 gram).
Selain itu, jeruk nipis juga mengandung vitamin C, zat besi, kalsium, vitamin B6, tiamin, dan kalium.
Meski banyak orang yang mungkin menganggap jeruk nipis hanya sebagai pelengkap hidangan, faktanya, buah berukuran kecil ini kaya akan manfaat kesehatan
(*)