Bank Soal PPPK 2022, Ini Contoh Soal Kompetensi Teknis untuk Guru Geografi, Simak Cara Akses SSCASN untuk Pendaftaran P3K

Rabu, 05 Oktober 2022 | 15:13
TribunnewsSultra.com/IST

Ilustrasi cara akses SSCASN untuk melakukan pendaftaran PPPK 2022

Gridhot.ID - Rekrutmen PPPK Guru 2022 akan dibuka pada minggu ketiga November mendatang.

Sejumlah persyaratan dan ketentuan dalam rekrutmen PPPK Guru 2022 bisa diakses melalui lamanhttps://gurupppk.kemdikbud.go.id/.

Sembari menunggu jadwal PPPK Guru 2022, ketahui bahwa pendaftaran P3K dilakukan melalui lamanresmi BKN di SSCASN yakni sscasn.bkn.go.id.

Adapun pengadaan PPPK Guru 2022 dapat diikuti oleh2 kategori, yaitu pelamar prioritas dan pelamar umum.

Dilansir dari lamanMenpan.go.id, pada PPPK Guru 2022 terdapat aturan baru terkait seleksi kompetensi. Berikut daftarnya:

Pelamar prioritas I

Yang termasuk pelamar prioritas I adalah tenaga honorer eks Kategori II (THK-II), guru non-ASN, lulusan PPG, dan guru swasta yang pada masing-masing kategori tersebut telah memenuhi nilai ambang batas pada seleksi PPPK Jabatan Fungsional Guru Tahun 2021 tetapi belum mendapat formasi.

Pelamar prioritas II dan pelamar prioritas III

Pelamar prioritas II yakni tenaga honorer kategori II (THK-II). Pelamar prioritas III adalah guru non-ASN di sekolah negeri yang terdaftar di Dapodik dengan masa kerja minimal 3 tahun.

Baca Juga:Bank Soal PPPK 2022, Hilal untuk Honorer yang Lolos Passing Grade Sudah Kelihatan, Berikut Latihan Soal untuk Guru SD Materi Bahasa Indonesia

Pelamar umum

Lulusan PPG yang terdaftar di basis data Kemendikbudristek serta mereka yang terdaftar pada Dapodik, masuk dalam kategoripelamar umum.

Menjelang seleksi PPPK Guru 2022, ada baiknya Anda berlatih soal P3K terlebih untuk pelamar umum.

Berikut adalah contoh soal kompetensi teknis untuk guru Geografi SMP SMA/SMK,dilansir dari lamanblikomang.com.

Seleksi kompetensi teknis adalah tes untuk menguji pengetahuan, keterampilan, sikap dan perilaku pelamar sesuai dengan jabatan yang dilamar.

Artinya, masing-masing pelamar akan memperoleh soal yang berbeda-beda tergantung dari jabatan yang dilamar.

Perlu diingat, ini hanya soal latihan yang sangat mungkin berbeda dengan soal PPPK Guru 2022 yang akan datang.

Selain itu, Anda juga bisa menyiapkan lebih dahulu dokumen persyaratan PPPK Guru 2022 untuk diunggah nanti.

Berikut cara akses SSCASN untuk melakukan pendaftaran PPPK 2022:

Baca Juga: Bank Soal PPPK 2022, Pelamar Prioritas yang Lulus PG Segera Cek Info GTK, Berikut Latihan Soal Kompetensi Teknis untuk Guru TIK

1. Masuk ke situs sscasn.bkn.go.id2. Klik registrasi3. Masukkan data pribadi, antara lain:

4. Unggah scan KTP dan Swafoto5. Masukkan kode CAPTCHA6. Submit7. Teruskan masuk kembali ke situs sscasn.bkn.go.id/daftar/login8. Lengkapi data pribadi yang masih kosong9. Pilih jenis formasi10. Upload dokumen dan cek resume11. Cetak kartu informasi dan kartu pendaftaran akun

Dokumen yang harus disiapkan:

Baca Juga: Bank Soal PPPK 2022, Ini Latihan Soal Kompetensi Sosio Kultural Lengkap dengan Pembahasan, Pemerintah Beberkan Prioritas Pelamar

(*)

Tag

Editor : Candra Mega Sari