Find Us On Social Media :

Pola Makan Harus Benar-benar Diperhatikan, Ini Cara Mengobati Maag dengan Bahan Alami dan Sederhana

ilustrasi maag kambuh saat puasa ramadhan

Sebab, seluruh jenis minuman ini dapat memicu gangguan lambung.

Bahkan, penderita maag akut umumnya sudah diberi 'lampu kuning' untuk mengonsumsi minuman-minuman ini.

5. Nanas, jeruk, dan lemon

Buah-buahan seperti nanas, jeruk, dan lemon yang memiliki kandungan asam tinggi sehingga rentan memicu gangguan lambung bagi penderita maag.

Jika Anda memiliki riwayat maag, sebaiknya kurangi atau bahkan hindari konsumsi buah-buahan asam ini.

6. Cokelat

Cokelat juga dapat memicu maag karena mengandung methylxanthine yang terbukti dapat memicu reaksi asam lambung sehingga memicu maag.

Dilansir dari Serambinews.com, penyakit maag dapat dialami kapan saja dan bukan tidak mungkin akan mengganggu aktivitas keseharian.

Ada beberapa cara mengobati maag, di antaranya menggunakan bahan-bahan alami.

Maag diketahui dapat membuat penderitanya mengalami mual, muntah hingga perut kembung.

Bagi yang kerap mengalami maag, sebaiknya segera mendapatkan bantuan medis.

Baca Juga: Asam Lambung Bisa Diatasi dengan Air Tajin, Ini Resep dan Aturan Konsumsinya Kata dr Zaidul Akbar