Bengkel itu kemudian bangkrut dan dirinya tidak mendapat pesangon hingga jatuh terpuruk.
Baca Juga : Intip Apartemen Mewah Marshanda, Lemari Bajunya Udah Kayak Toko!
Lantaran lapar, akhirnya Irwan menjadi gelandangan dan mengemis di jalanan berharap belas kasihan orang.
Mengutip dari Tribunnews, saat ini ayah kandung Marshanda itu sudah tidak tinggal bersama dengan dirinya.
Kini Irwan Yusuf berada di Pondok Pesantren Bahrul Maghfiroh, Kota Malang, Jawa Timur.
Pondok Pesantren tersebut milik KH Lukman al Karim atau biasa disapa Gus Lukman.
Rupanya keberadaanIrwan Yusuf di pondok tersebut untuk nyantri.
Dalam keseharian, Irwan Yusuf belajar mendalami ajaran agama Islam dan bersosial bersama santri lainnya.
Baca Juga : Meski Wajahnya Viral Karena Mirip Jokowi, Budiono Tetap Merasa Dirinya Hanya Seorang Pemerhati Kesenian Reog
"Sekadar mondok. Tapi kalau di pondok, selain diajari keagamaan, diajari bersosial juga," ucap Yusuf.