Namun jauh dilubuk hatinya, semenjak divonis kanker dan dirawat dirumah sakit, ia penasaran dengan sikap sang suami yang sering menghilang pada malam hari.
Pasalnya, saat ia dirawat justru anak perempuannya yang setia menjaga dirinya di rumah sakit sepanjang waktu.
Ia pun memiliki firasat jika sang suami ada main dengan wanita lain di belakang dirinya.
"Dua minggu kemudian, saya bicara dengannya (suami), saya tanya apakah dia ingin menikah lagi."
Baca Juga : Hasil Visum Tak Sesuai Pengakuan, Kini Netizen Ramai-ramai Suarakan Tagar #AudreyJugaBersalah
"Bila iya tolong jawab dengan jujur. Namun tolong jangan menikah saat saya masih hidup."
"Saya tidak tahu apakah memang ada wanita lain, namun suamisaya malah marah dan mengatakan bahwa dirinya tidakselingkuh," ujarnya.
Dua hari setelah peselisihan itu, saat sang suami tengah pergi, ia membuka aplikasi WhatsApp dari ponsel milik suaminya.
Betapa hancur hatinya saat ia membacapesanWhastsApp suaminya kepada seorang wanita.