Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Alasan Orangtua Bayi Asal Bekasi Pilih Beri Nama Anaknya Google Daripada YouTube atau Instagram

Siti Nur Qasanah - Jumat, 21 Juni 2019 | 17:04
Ibunda Google Ella Karina (27) saat dijumpai di kediamannya
TribunJakarta.com/Yusuf Bachtiar

Ibunda Google Ella Karina (27) saat dijumpai di kediamannya

Laporan Wartawan GridHot.ID, Siti Nur Qasanah

GridHot.ID - Seorang bayi laki-laki di Bekasi, Jawa Barat, memiliki nama yang unik.

Bayi laki-laki itu diberi nama Google, yang mana sempat viral di media sosial beberapa waktu belakangan.

Dilansir GridHot.ID dari laman TribunJakarta.com, Dinas Kependudukan dan Pencatatan SipilSipil (Disdukcapil) Kota Bekasi memberikan keterangan terkait nama Google tersebut.

Baca Juga: Bocorkan Kegiatan Ahmad Dhani di Balik Jeruji Besi, Al Ghazali: Ayah Kayaknya Mau Buat Buku

"Benar ada warga kita yang orangtuanya membuat akta untuk bayi bernama Google," kata Kepala Bidang Pencatatan Sipil Disdukcapil Kota Bekasi, Oke Kusmayadi, Jumat (21/6/2019).

Bayi bernama Google itu merupakan anak dari pasangan suami istri Andi Cahya Saputra (31) dan Ella Karina (27).

Baca Juga: Jatuh dari Tebing Setinggi 34 Meter, Ibu Hamil Ini Masih Sempat Datangi Polisi untuk Minta Bantuan

Google lahir pada 30 November 2019 di sebuah klinik di kawasan Rawalumbu Bekasi.

Berdasarakan penelusuran TribunJakarta.com, kediaman Google berada di daerah RT02/RW41 Kelurahan Bojong Rawalumbu, Kecamatan Rawalumbu, Kota Bekasi.

Ibunda Google mengatakan, anaknya lahir secara normal dan saat ini usianya sudah enam bulan.

Source : Warta Kota TribunJakarta.com

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

slide 4 to 6 of 12

Latest

Popular

Tag Popular

x