Saat ditanya siapa presiden selanjutnya, Mama Lauren mengatakan, orang tersebut adalah anak muda yang belum terlalu dikenal orang saat itu (pada tahun 2009).
Dan ternyata, setelah SBY, Jokowi yang masih tergolong usia muda terpilih jadi Presiden.
Diberi Kue Ulang Tahun Oleh Wartawan, Begini Aksi Lucu Jokowi Saat Prosesi Tiup Lilin
Ramalan Mama Lauren pada saat itu tentang sosok sederhana Jokowi sempat tak digubris oleh publik.
Baca Juga: Ketika Presiden Jokowi Pinjam Punggung Ajudan Demi Selembar Kertas yang Harus Ditandatangani
Pasalnya, kala itu, Jokowi sendiri masih menjabat sebagai Walikota Solo, Jawa Tengah.(*)