3000 diantaranya bahkan divonis hukum mati karena sudah melakukan tindak terorisme.
Baca Juga: ISIS Terang-terangan Klaim Jadi Dalang di Balik Rangkaian Serangan Bom di Sri Lanka
Sebelumnya di tahun 2017 sendiri BNPT sudah mendata terkait 1321 orang Indonesia yang ketahuan bergabung dengan kelompok teroris tersebut.
84 diantaranya disebut telah terbunuh dan ratusan lainnya berhasil dicegah saat di bandara.
(*)