Untuk mencapai puncak Arjuno, para pendaki akan melewati sebuah hutan bernama Alas Lali Jiwo jika pendakian via Purwosari.
Mengutip dari akun instagram @maftuhg, Sabtu (6/7/2019) suasana wingit dan angker akan langsung terasa ketika para pendaki memasuki areal Alas Lali Jiwo karena aroma dupa.
Di sana terdapat arca-arca peninggalan kerajaan Majapahit yang sebagian dibalut dengan kain putih.
Sampai saat ini masih ada beberapa masyarakat yang melakukan ziarah dan Semedi di areal arca-arca tersebut berada pada malam jumat atau Satu Suro.
Baca Juga: Potret Terakhir Thoriq di Atas Gunung Piramid Sebelum Hilang dan Kini Ditemukan Jenazahnya
Source | : | Instagram,Surya,GridHot.ID |
Penulis | : | Seto Ajinugroho |
Editor | : | Seto Ajinugroho |
Komentar