Laporan reporter Gridhot.ID, Nicolaus Ade
Gridhot.ID - Orang yang memiliki masalah kejiwaan atau sering disebut orang gila kerap sekali terlihat dikucilkan oleh masyarakat.
Bahkan banyak keluarga yang tega membiarkan anggotanya yang memiliki masalah kejiwaan terlantar.
Ada juga yang tega memasungnya dengan alasan supaya tenang dan tak mengganggu kenyamanan mesyarakat.
Namun, yang mengagetkan hal tersebut justru tak dilakukan oleh sosok satu ini.
Melansir dari TribunJogja.com, sosok Bupati Banjarnegara, Jawa Tengah patut diacungi jempol dan diberi apresiasi.
Budhi Sarwono rela memberikan perhatian khusus pada penderita gangguan jiwa tanpa pamrih.
Meski disibukkan dengan urusan pemerintahan di Kabupaten Banjarnegara, ia masih sempat meluangkan waktunya untuk memberikan perhatian dan merawat Yatimin.
Source | : | Kompas.com,Tribunjogja.com |
Penulis | : | Nicolaus |
Editor | : | Nicolaus |
Komentar