"Kalau tadi itu sekitar 50 menit lamanya, dan airnya mendidih sangat besar. Itu yang bikin kita takut," ujarnya.
Salah satu tokoh masyarakat dari desa setempat, Eddy Wattimena mengatakan, saat ini sumur tersebut tidak lagi mendidih.
Peristiwa itu membuat warga sekitar khawatir dan memilih mengungsi ke gunung.
Namun demikian, hingga berita ini ditulis masih belum ada konfirmasi dari pihak terkait soal fenomena ini.(*)