2. ISIS
Dari urutan kedua ditempati oleh kelompok teroris Negara Islam Irak dan Suriah (ISIS), dan merupakan ancaman besar hingga saat ini.
Meski hingga kini tercatat jumlah korban lebih sedikit dari Boko Haram, pada tahun 2015 ISIS telah menewasakan 6.073 orang dan melukai 5.799 dan lainnya sebanyak 1.071 melalui serangan teror.
3. Taliban
Taliban merupakan salah satu organisasi yang dibentuk dalam perang saudara di Afganistan pada 1994 silam, dan terlibat dalam konflik di kawasan.
Meski kelompok ini menempati urutan 3, masih tercatat sebagai kelompok teror paling berpengalaman di dunia.
Pada 2015 lalu, Taliban membunuh 3.477 orang dan melukai 3.310 dalam 891 serangan teror yang dilancarkannya.
Bahkan hingga kini organisasi tersebut masih mencoba merebut kekuasaan di kabul dan didalangi oleh Hibatullah Akhundzada.
4. Militan Fulani