Seorang Tionghoa yang selama ini menyantuninya telah pergi untuk selama-lamanya.
Pemerintah Indonesia, ketika masa pemerintahan SBY, pada 9 November 2009 menganugerahkan Gelar Pahlawan Nasional dan Bintang Mahaputera Adipradana kepada mendiang John Lie.
Kisah perjuangan John Lie ini pun dibagikan oleh Facebook Komunitas Secangkir Kopi pada 5 Januari 2017 lalu.
Dituliskan, "The Outlaw" berlari menembus malam dan terus maju menghadang gelombang.
Tanpa lampu dalam kegelapan, kapal itu berupaya menghindar dari sergapan kapal patroli Belanda.
(*)