Menurut Ganjar, akan lebih baik jika tidak ada pemberlakuan PSBB dan mengalihkan ke tindakan-tindakan pencegahan lainnya.
Memperbanyak himbauan kepada masyarakat beserta solusi agar roda perekonomian tidak mangkrak.
Selain itu demi terjaminnya keamanan bagi warga masyarakat Jawa Tengah itu sendiri.(*)
Artikel ini telah tayang di Gridfame.id dengan judul "Ganjar Pranowo Sebut Jawa Tengah Tak Akan PSBB: 'Pakai Rasa PSBB Saja...'"