Perampokan terjadi di sebuah kebun sawit di daerah sekitar Cot Girek.
“Kejadiannya dua hari lalu. Mereka sudah buat laporan polisi ke Polsek. Sekarang kasusnya kita dalami. Semoga segera ketemu pelakunya,” kata Suherman.(*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Disuruh Bunuh Korbannya, Perampok Ini Hanya Ambil Uang Rp 20 Juta, Ini Ceritanya"