Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Demam Ikatan Cinta Melanda, Viral Aksi Emak-emak Berjejer Menghadap TV, Dikira Lagi Hajatan Ternyata Nonton Bareng

None - Sabtu, 26 Desember 2020 | 17:25
Aldebaran dan Andin Ikatan Cinta
Instagram/arya.saloka

Aldebaran dan Andin Ikatan Cinta

GridHot.ID - Baru-baru ini sekumpulan emak-emak bikin heboh.

Pasalnya, demi menonton sebuah sinetron, para ibu ini berkumpul bersama layaknya tengah mengadakan acara hajatan.

Berbagai jenis kudapan pun tampak berjejer di hadapan ibu-ibu tersebut.

Baca Juga: Nekat Menyebrang Pulau Agar Bisa Ketemu Nikita Willy, Kelakuan Ibu-ibu Ini Bikin Indra Priawan Melongo Tak Percaya: Buat Ketemu Doang?

Memang, demam sinetron Ikatan Cinta kini tengah melanda masyarakat Indonesia.

Alur cerita hingga kemistri Aldebaran ( Arya Saloka ) dengan Andin ( Amanda Manopo ) sukses mencuri perhatian penonton, terutama kalangan ibu-ibu.

Demam Ikatan Cinta ini begitu terasa tat kala belakangan ini viral video emak-emak nobar Ikatan Cinta.

Baca Juga: Berdiri di Garis Depan, 50 Emak-emak di Jatinegara Sukses Usir Kelompok Pemuda Bersenjata Samurai dan Celurit yang Niat Menyerang Daerahnya, Begini Kronologinya

Biasanya para ibu akan mengadakan perkumpulan hanya untuk sekedar menghadiri acara seperti arisan, hajatan/syukuran, dan masak bersama.

Namun para ibu yang satu ini mengadakan perkumpulan untuk nonton bareng sinetron Ikatan Cinta.

Kegiatan ibu-ibu itu terekam dalam sebuah video viral berdurasi 15 detik yang diunggah di akun TikTok @yunia33.

Dalam video itu nampak beberapa ibu-ibu yang tengah duduk berjejer menghadap ke layar televisi.

Ibu ibu nonton bareng sinetron Ikatan CInta

Ibu ibu nonton bareng sinetron Ikatan CInta

Tampak beragam jenis kudapan kue di depan ibu-ibu tersebut sebagai teman nonton bareng sinetron Ikatan Cinta.

Baca Juga: Halaman Polsek Mendadak Jadi 'Showroom', Komplotan Emak-emak Ini Gadaikan Mobil Rental 10 Kali Lipat dari Harga Sewa, Polisi: Wonder Woman

Video ini tentu saja memperlihatkan betapa tingginya antusias warga Indonesia yang gemar menonton sinetron yang sedang hits saat ini.

Sinetron Ikatan Cinta kini memang berhasil mencuri hati penontonnya.

Ditambah lagi jalan cerita dari sinetron ini memang seru dan layak untuk terus diikuti.

Baca Juga: Bawa Kabur Duit Rp 200 Juta, Istri Polisi di Kaltim Jadi Buronan Belasan Emak-emak, Dilaporkan Pihak Berwajib Usai Jalankan Investasi Bodong Berkedok Arisan Online

Sinopsis Ikatan Cinta RCTI episode 93 tayang 25 Desember 2020

Sinopsis Ikatan Cinta RCTI akan semakin seru lantaran perebutan hak asuh Reyna.

Dalam alur ceritanya, mama Rosa tanya ke Andin dan Aldebaran apakah Andin pernah punya anak dan kenapa mereka merahasiakan ini darinya.

Al menjawab kalau bukannya mereka merahasiakan ini tapi gak ada yang harus di bahas, Andin juga bilang kalau anaknya sudah meninggal dan gak mau ingat2 lagi karena setiap ingat anaknya dia sedih.

Nino nampak menunggu Elsa, tak lama Elsa datang.

Elsa minta maaf karena baru pulang, Nino tanya Elsa darimana dan pria yang ditemuinya siapa.

Baca Juga: Beri Iming-iming Bunga Besar, Istri Polisi Dilaporkan Lakukan Investasi Bodong, 17 Emak-emak Disebut Jadi Korbannya

Elsa gak mengaku, tiba-tiba papa dan Mama Nino datang, mereka tanya ada apa.

Elsa beralasan kalau Nino masak cemburu dengan tukang parkir.

Lalu bu Rosa menanyakan siapa mantan suaminya Andin, Andin hampir menjawab namun Al memotong pembicaraan Andin karwna dia gak mau mamanya tau kalau mantan suaminya Andin itu Nino

Baca Juga: Pembayaran Barang Online Shop Seret, 2 Emak-emak Nekat Adu Pukul di Depan Mal Kota Madiun, Videonya Langsung Viral, Begini Keterangan Polisi

Al takut bu Rosa tanya ke Nino dan Nino cerita kalau perceraian mereka karena Andin masuk penjara karena kasus pembunuhan Roy, Roy takut mamanya akan depresi lagi.

Di kamar Andin tanya ke Al kenapa gak jujur saja pada mamanya kalau mantan suaminya Andin itu adalah Nino, Al menjawab kalau dia takut Nino cerita kalau Andin mantan Narapidana.

Andin menjawba kalau sebaiknya jujur ke mama dan ini adalah saat yang tepat, Al memegang tangan Andin dan meminta Andin dengerin apa kata suami, suatu saat nanti Al akan jujur ke mamanya kalau waktunya sudha trpat. akhirnya Andin nurut sama Al.

Al melihat Andin yang tidur memeluknya, Al bicara di dalam hati kalau makin kesini Andin makin ngelunjak padahal sudah di kasih batas pakai guling.

Al mencoba membangunkan Andin namun Andin tidak bangun juga.

Baca Juga: Viral! Terus Tancap Gas Tanpa Lihat Kondisi, Emak-emak Pengendara Motor Tabrak Kawat Berduri yang Dipasang Polisi Saat Demonstrasi, Begini Endingnya

Al mulai baper namun dia bilang ke dirinya sendiri kalai dia gak usha baper.

Al lalu mengirim pesan ke ibunya Andin dan mengingatkan supaya besok ke panti asuhan. Al juga menelpon Rendy supaya besok jangan sampai gagal.

Pada saat Elsa makan bersama dengan Nino dan mertuanya, Elsa melamun sampai makananya hampir jatuh.

Baca Juga: Gembar-gembornya 800 Orang, Nyatanya yang Datangi Rumah Nikita Mirzani Cuma 6 Ibu-ibu, Nyai: Dikit Banget, Sudah Ah Wanita Amazon Mau Bobo Cantik Dulu

Lalu Elsa ijin untuk nelpon mamanya, pada saat Elsa nelpon mamanya ternyata mamanya gak angkat, lalu dia nelpon papanya dan papanya bilang kalau mamanya sudah ke restoran.

Elsa nelpon restoran dan ternyata mamanya belum datang, akhirnya Elsa memutuskan untuk ke panti.

Elsa bilang ke Nino dan mertuanya kalau hari ini harus ada pemotretan di Cantika Skin Care dan harus berangkat pagi ini.

Al mengajak Andin pergi, di dalam mobil Andin tanya terus mau di ajak kemana.

Al bilang ke Elsa kalau dia gak usah banyak tanya, Andin malah tanya lagi apa Al mau ngasih surprise untuknya.

Baca Juga: Viral Gara-gara Nikahi Brondong, Emak-emak Ini Dapat Hujatan Dituding Bawa-bawa Harta Demi Cintanya, Anaknya Tak Terima Langsung Bongkar Faktanya: di Sini Itu Kebalik!

Al meminta Andin untuk tidak ke GR an.

Di jalan Elsa terus menghubungi mamanya namun mamanya gak mau mengangkat telponnya, Elsa bingung dan takut kalau sampai mamanya sampai duluan di panti.

Bu Sarah naik taksi menuju Panti, dan tiba2 sopir taksi bilang kalau sakit perut dan harus cari WC dulu

Baca Juga: Satu Geng dengan Mayangsari, Ussy Sulistiawaty Mendadak Bongkar Kelakuan Ibu-ibu Sosialita Ketika Kumpul Bareng, Ternyata Bahas Hal Ini

Mau tau kelanjutannya? Tonton Sinetron Ikatan Cinta Malam Ini

Artikel ini telah tayang di Tribunjatim.com dengan judulVIRAL VIDEO Emak-emak Nobar 'Ikatan Cinta', Sempat Dikira Lagi Hajatan, sampai Beragam Kue Disajikan(*)

Source :TribunJatim.com

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x