Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Nyawanya di Ujung Tanduk, Bocah Asal Bontang Ini 10 Menit Berduel dengan Buaya yang Menerkamnya, Begini Detik-detik Andi Amin Selamatkan Diri dari Sang Predator Buas

None - Minggu, 03 Januari 2021 | 14:13
Ilustrasi Seseorang digigit buaya saat berenang di pantai
Tribunnews

Ilustrasi Seseorang digigit buaya saat berenang di pantai

Namun, 15 menit setelah buaya menyerang Andi Amin (12). Predator buas itu kembali menampakan dirinya didekat lokasi kejadian.

Baca Juga: Berani Langgar Protokol Kesehatan di Korea Utara, Siap-siap Dijebloskan ke Kamp Penjara, Kengeriannya Bikin Tahanan Tewas Sehari Setelah Masuki Gerbang

"Kami baru percaya, pas buaya itu muncul setelah menyerang Andi," sebutnya.

Bachtiar mengungkapkan, jika predator buas itu sering lalu lalang saat air pasang. Biasanya lewat dekat pemukiman warga kalau mau pohon bakau.

"Buaya ini hampir tiap hari lewat sini. Biasa pagi, siang, dan sore. Tempatnya dia di bakau. Cuman kalau keluar cari makan lewat sini,"

Sebenarnya memang sudah ada imbauan untuk tidak berenang. Tapi itu tidak mungkin diindahkan. Laut disini memang tempat anak-anak bermain.

Sudah lama banyak buaya sering kesini karena habitatnya dirusak. Kalau tidak salah, semenjak ada akfifitas penimbunan di pubrik Kaltim Lima. Sehingga, predator buas itu pun pindah yang dekat dengan pemukiman warga.

Baca Juga: Jarak Rumahnya Hanya 25 Meter dari Korbannya, Sisi Gelap Pelaku Pembunuh Gadis Pegawai Bank Terbongkar, Polisi Duga Pelaku Penyuka Sesama Jenis

Sudah sering dilaporkan ke Pemerintah Kota Bontang. Tapi hingga saat ini belum ada respon.

"Kalau pun ada buaya, tapi enggak mungkin kita enggak boleh berenang. Kita ini masyarakat kampung diatas laut. Hidup dari laut. Jadi kalau kondisinya begini. Mau enggak mau hidup berdampingan buaya. Walaupun itu beresiko," pungkasnya.

Bertaruh Nyawa Lepaskan Diri

Diketahui, Bocah asal Kampung Selambai, Kota Bontang, Kalimantan Timur, Andi Amin (12) berhasil melepaskan diri dari terkaman buaya, Rabu (30/12/2020) sekitar pukul 17.00 Wita.

Source :TribunJakarta.com

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x