Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Kesabarannya sedang Diuji, Puluhan Tahun Jadi Sopir Angkot, Musa Cuma Bisa Ngelus Dada Dibayar Rp 200 oleh Penumpangnya: Astagfirullahalazim

None - Selasa, 26 Januari 2021 | 15:42
Kisah Musa, sopir angkot yang namanya jadi perbincangan karena mendapatkan ongkos Rp200 dari penumpangnya
TribunJakarte.com

Kisah Musa, sopir angkot yang namanya jadi perbincangan karena mendapatkan ongkos Rp200 dari penumpangnya

Meski di usia yang sudah senja, Musa tetap menjalani tugasnya sebagai kepala keluarga.

Baca Juga: Buat Peserta Rapat Pleno Pemkot Bitung Berhamburan, Gempa Magnitudo 7,1 Guncang Perbatasan Sulut dengan Filipina, Wilayah Talahud Gelap Gulita

Ia tetap mencari nafkah untuk istrinya, Siti Sumarni (58) dan anak bontotnya.

Namun, karena tiga anaknya sudah menikah, kehidupan keluarganya turut dibantu oleh anak-anaknya.

Sehingga ketika rasa lelah tiba, ia akan kembali ke rumah dan tak terlalu memaksakan diri.

"Saya narik dari pukul 06.00-12.00 WIB. Kalau sudah capek (lelah) ya pulang aja. Sekarang juga sepi. Bersih-bersih, saya cuma dapat Rp 20 ribu. Tapi alhamdulillah anak-anak pada peduli dan bantuin saya," jelasnya.

"Makanya pas ada kejadian seperti itu, saya cuma mikir kok ada orang yang kayak gitu. Tapi saya cuma berucao bahwa itu bukan rezeki saya aja dan mungkin rezeki saya di orang lain," tambahnya.

Musa pun memberikan apresiasi kepada masyarakat yang sudah banyak memuji kesabarannya.

Baca Juga: Dibungkus Kurang 'Safety', Geger Paket Bertuliskan 'Reptil Hidup' Diduga Isinya Kobra Lepas Saat Dikirim, Netizen: Harusnya Pihak Ekspedisinya Nolak!

Saat ini, Musa tetap menjalani kehidupannya seperti biasanya.

Ia tetap berangkat menarik omprengan dan sudah memafkan penumpang tersebut.

Artikel ini telah tayang di Tribunsumsel.com dengan judulCerita Musa Sopir Angkot Dibayar Rp200 oleh Penumpang, Mengelus Dada : Astagfirullahalazim(*)

Source :TribunSumsel.com

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x