"Jadi sebaiknya apa yang aku punya sekarang, relationship sekarang, kita berusaha sebaik-baiknya," kata Gisel.
"Nanti jodohnya sama siapa, gimana, Tuhan nyuruh aku maju, nyuruh aku balik, terserah. Yang penting saya melakukan yang paling baik," ujarnya.
"Kalau aku dan Wijin sudah punya pengertian yang sama, cuma nanti gimana kan ada pihak-pihak lain yang enggak tahu, makanya kita berusaha yang terbaik aja," pungkasnya
(*)