Salah satunya tersangka melarikan diri tanpa membawa alat komunikasi dan tersangka sudah sering hidup merantau.
"Bagi masyarakat yang mengetahui informasi dan keberadaan tersangka harap menghubungi saya atau pihak kepolisan setempat," pungkasnya.
Dalam Sayembara itu, terdapat kop KEPOLISIAN DAERAH JAWA TENGAH RESOR BOYOLALI Jl. Singoprono Utara Kode Pos 57377.
Dibagian tengah Sayemmbara terdapat tulisan TERSANGKA, yang lengkap dengan foto seorang pria terduga tersangka.
Pada keterangan sayembara itu, bertuliskan:NAMA : MARYONO als. DOGOLUMUR : 50 TAHUNAGAMA : ISLAMPEKERJAAN : SWASTAALAMAT : DK. TEMPURAAN RT.15/05, DS. SIMO, KEC. SIMO KAB. BOYOLALIPASAL : 187 AYAT (2) YO 351 KUHPHUB. NOMOR : 081393900932
(*)