"Saya keberatan kalau barang-barang itu dijual dan dilelang saya gak mau, saya kan mau buka rumah museum Vanessa jadi belum dibicarakan lagi," ujar Doddy.
"Itu kenapa kemarin ramai gaduh mengenai harta waris itu sebetulnya saya ingin menyelamatkan barang-barang Vanessa," ucapnya.
Sejak meninggalnya Vanessa dan Bibi Ardiansyah, hubungan kedua keluarga masih terlihat baik-baik saja.
Mulai terdengar kabar kurang sedap ketika adanya bahasan soal hak asuh Gala Sky dan harta warisan dari mendiang Vanessa-Bibi
(*)