Pada momen itu Laura Anna sempat membeberkan rencananya setelah mendapat keadilan atas kasus kecelakaan.
Denny Sumargo akhirnya mengunggah podcast bersama Laura Anna.
Podcast tersebut direkam sehari sebelum Laura Anna meninggal.
Pada momen itu, Denny Sumargo sempat membahas mengenai kecelakaan yang menimpa Laura Anna bersama Gaga Muhammad di tahun 2019.
Kecelakaan itulah yang membuat Laura menderita kelumpuhan akibat cedera saraf tulang belakang.
Gaga disebut-sebut masih dalam pengaruh alkohol saat mengemudi.
Laura mengaku sebenarnya hanya ingin support dan tanggung jawab dari Gaga.
Namun ternyata Gaga tak bisa memberikan hal tersebut secara sunggung-sungguh.
"Support sama tanggung jawab aja sih, dalam bentuk apa kek. Walaupun enggak bisa full bayar, beli kek pampers.