Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Adam Deni Lebih Religius dan Rajin Beribadah Jelang Sidang Perdana, Pengacara: Dia Sudah Menyadari Perbuatannya

Egista Hidayah - Selasa, 15 Maret 2022 | 06:00
Adam Deni
Tribunnews.com

Adam Deni

Dikutip GridHot.ID dari Kompas.com, Adam Deni pun telah dijadwalkan untuk mengikuti sidang perdananya pada hari Senin (14/3/2022).

Sidang akan berlangsung di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Utara.

Kuasa Hukum Adam Deni, Susandi berharap kliennya bisa mendapatkan keadilan dalam kasus hukum yang menimpanya ini.

Tak hanya itu, ia juga berharam agar Adam Deni dapat hukuman yang paling rendah.

“Harapan kami agar klien kami bisa mendapatkan keadilan dan keputusan hukum yang serendah-rendahnya,” kata Susandi, Senin (14/3/2022).

Bukan tanpa alasan, Susandi mengatakan hal tersebut lantaran Adam Deni belum pernah dinyatakan bersalah atas suatu perkara.

Adam Deni juga tak memiliki jejak kriminalitas selama hidupnya.

“Mengingat beliau kan belum pernah berbuat kejahatan atau kriminalitas, dan juga selama hidupnya belum pernah diputus bersalah oleh pihak pengadilan mana pun,” tutur Susandi,Senin (14/3/2022). (*)

Baca Juga: Adam Deni Dulu Jumawa Punya Bekingan 9 Naga hingga Ngaku Kebal Hukum, Ahmad Sahroni Beri Sindiran Telak: Lawan Sahroni Nggak Berhasil

Source :Kompas.comTribunseleb.com

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x