Kandungan enzim papain dalam pepaya bisa membantu meningkatkan sistem pencernaan dan mengurangi gejala asam lambung.
3. Semangka
Buah semangka kaya akan antioksidan dan asam amino.
Selain itu, semangka juga kaya akan air. Kandungan air dalam semangka membantu menjaga kesehatan pencernaan dan tubuh tetap terhidrasi.
Semangka bisa menetralkan asam di perut dan mengurangi refluks. 4. Apel Apel mengandung vitamin A, C, D, B-16 dan B-12. Kalsium, zat besi, dan magnesium juga ada di dalam buah apel.
Baca Juga: Mulai dari Teh Chamomile Hingga Cuka Apel, Berikut 7 Obat Alami untuk Mengatasi Sakit Maag
Kandungan vitamin dan mineral dalam apel baik untuk menjaga kesehatan pencernaan serta mengurangi asam, dan menenangkan perut.
(*)