Bahkan perekam memperlihatkan sisi dalam warung yang juga terlihat bersih.
"Itu tempat nasinya masih utuh, gak kebakar sama sekali, ni samping-sampingnya kebakar abis," tambahnya.
Di dalam warung, terlihat perlengkapan seperti meja kursi, kaca, penanak nasi, hingga termos yang masih dalam kondisi bagus.
Dalam pernyataan akhir videonya, perekam mengatakan jika pemilik warung sering memberikan sedekah pada hari Jumat." tulis pengunggah dalam caption Instagramnya.
Sontak kejadian ini viral dan mendapatkan berbagai respon dari warganet.
"Logika. Bangunan tembok keliling paling tinggi ,atap jug tidak terjangkau api...jd aman aman sajlah. Kecuali atapna sejajar dengan warung sebelah ludesss... Teori saja. .siapa yg pernh mkan di wrung itu setiap jum at.." tulis akun @hendra_***.
"Selalu berdoa minta perlindungan kepada ALLAH" beber akun @nando***.
"Kebesaran Allah nampak pada perlindungan warteg" ungkap akun @hasanamr***.
"Tak berani api menyentuh warung itu, Karana yg punya warung rajin bersedekah tiap Jumat dgn ikhlas" tukas akun @ibnuach***.
(*)