Laporan Wartawan Gridhot.ID - Akhsan Erido Elezhar
Gridhot.ID -Asam lambung naik kerap jadi gangguan kesehatan yang bisa terjadi secara mendadak.
Biasanya asam lambung yang naik ini disebabkan karena beberapa faktor.
Asam lambung ada yang disebabkan karena makanan tertentu, ada pula yang disebabkan karena faktor lain seperti stres.
Dilansir Gridhot.ID dari artikel terbitan Sajiansedap.grid.id, 28 Juni 2022, tentunya Anda harus mengetahui penyebabnya terlebih dahulu.
Namun selain diketahui penyebabnya, Anda juga harus segera menangani asam lambung naik ini secara cepat.
Jika tidak, dikhawatirkan akan terjadi ampak kesehatan yang lebih parah.
Nah, rupanya ada beberapa cara yang bisa Anda lakukan untuk pertolongan pertama asam lambung.
Tak perlu obat, karena Anda bisa memakan jajanan murah meriah ini.
Lantas bagaimana hal tersebut bisa terjadi?