Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Kisah Pilu Dibalik Kebakaran Depo Pertamina Plumpang, Seorang Lansia Terbakar Bersama Uang Rp 120 Juta yang Akan Digunakan untuk Naik Haji

Septia Gendis - Senin, 06 Maret 2023 | 20:13
Lansia terbakar bersama uang Rp 120 juta akibat kebaran Depo Pertamina Plumpang.
Kolase MabesPolri, Kompas.com

Lansia terbakar bersama uang Rp 120 juta akibat kebaran Depo Pertamina Plumpang.

Sebenarnya sang ibu seharusnya sudah berangkat haji sejak 2020 tapi tertunda karena pandemi.

Sulistiawati mengatakan sejak beberapa tahun terakhir ibunya selalu mengumpulkan uang di celengan dalam kaleng.

Ia menyebut ibunya berhasil mengumpulkan uang sekitar Rp 120 juta untuk ongkos naik haji ke Mekkah.

(*)

Source : tribunnews Tribunmedan

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x