GridHot.ID - Banyak orang jomblo atau lajang mengeluhkan mengapa mereka tidak segera memiliki pasangan.
Mereka merengek tentang bagaimana orang di luar sana tidak tertarik pada mereka
Mereka menggerutu perihal sulitnya mencari orang untuk diajak berkencan.
"Kalian tidak akan pernah mengerti. Tidak ada seorang pun di luar sana yang tertarik untuk menjadikanku pasangannya. Aku tak bisa menemukan teman kencan. Oh tidak, apakah aku harus menjomblo seumur hidup?"
Ironisnya, pola pikir seperti itulah yang terkadang membuat orang sulit menemukan belahan jiwanya.
Selain pola pikir, kebiasaan-kebiasaan kecil juga bisa membuat seseorang tetap melajang.
Melansir YourTango pada 21 Desember 2023, berikut 18 kebiasaan buruk kecil yang bisa membuatmu tetap jomblo.
1. Tidak membalas panggilan telepon
Cobalah untuk menghubungi kembali orang-orang yang peduli padamu. Sesekali melakukan panggilan telepon tentu tidak merepotkan, bukan?
2. Tidak menjawab pesan
Coba periksa pesan di handphone milikmu. Lihat berapa banyak pesan yang kamu abaikan.
3. Tidak membayar tagihan
Source | : | YourTango |
Penulis | : | Siti Nur Qasanah |
Editor | : | Siti Nur Qasanah |
Komentar