Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Mengenang Sosok Lo Siauw Ging, Dokter Murah Hati yang Tak Pernah Pasang Tarif pada Pasiennya, Semasa Hidup Dikenal Dermawan

Septia Gendis - Rabu, 10 Januari 2024 | 15:13
Dr Lo Siauw Ging meninggal dunia pada Selasa (9/1/20234).
KOMPAS/ERWIN EDHI PRASETYA

Dr Lo Siauw Ging meninggal dunia pada Selasa (9/1/20234).

GridHot.ID - Dokter yang dikenal dermawan di Solo, Lo Siauw Ging atau lebih dikenal dengan dokter Lo dikabarkan meninggal dunia pada Selasa (9/1/2024).

Dokter Lo Siauw Ging meninggal pada usia 90 tahun setelah menjalani perawatan di RS Kasih Ibu

Seperti dilansir Gridhot.id dari Tribunnews, ia sempat mendapat perawatan di RS Kasih Ibu sejak 5 Januari 2024.

Dokter Lo Siauw Ging diketahui meninggal dunia, Selasa (9/1/2024) sekitar pukul 12.15 WIB.

Sebelum meninggal dunia, pria yang akrab disapa Dokter Lo ini sudah mengucap wasiat ingin dimakam dengan peti mati yang sederhana.

Keinginan itu diutarakannya sebulan sebelum tiada kepada Sumartono Hadinoto, Plh Ketua PMI Surakarta.

“Sebulan yang lalu waktu saya tengok di rumah sakit.

(Beliau pesan) Tolong ya kalau aku dipanggil Tuhan, dipilihkan peti warna putih diatur sangat sederhana. Tidak mau terlalu mewah.

Semua ikut berduka cita,” kata Sumartono.

Semasa hidup, Dokter Lo memang dikenal sebagai sosok yang baik hati.

Lo Siauw Ging dikenal sebagai dokter tanpa tarif yang berjiwa sosial tinggi.

Baca Juga: Kegep Selingkuh dengan Dokter Koas, Viral Pelakor Malah Interogasi Istri Sah hingga Bikin Naik Darah: Setiap Hari Berhubungan Badan?

Source : tribunnews tribuntrends

Editor : Grid Hot

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x