Dengan harapan, api tersebut akan mati dengan sendirinya setelah beberapa pekan.
Namun ternyata, sejak dinyalakan pada tahun 1971 lalu, api itu terus menyala hingga saat ini.
Alih-alih menakuti orang sekitar, keunikan ini justru menarik para wisatawan yang penasaran dan akhirnya datang ke wilayah Derweze, Turkmenistan.
Baca Juga : Gunakan Spermanya Sendiri, Dokter Kesuburan Ini 'Hamili' Pasien-pasiennya Sampai Lahirkan 30 Anak
Kawasan tersebut memang tak banyak memiliki penduduk.
Fotografer bernama Alessandro Begiojoso sempat mengabadikan sederet foto menakjubkan kawah raksasa itu.
Ia mengatakan jika kawah ini menyimpan cerita yang menarik.