Kerahkan Hercules dan Boeing 737 untuk Evakuasi WNI dari Wuhan, Ini Spesifikasi Pesawat yang Digunakan TNI AU, Muat Banyak dan Siap Selamatkan Warga Indonesia dari China

Rabu, 29 Januari 2020 | 12:42
Twitter @_TNIAU

Pesawat Boeing 737 dan C130 Hercules

Laporan Wartawan Gridhot.ID, Candra Mega

Gridhot.ID - Tentara Nasional Indonesia Angkatan Udara (TNI AU) akan mengevakuasi ratusan WNI keluar dari China.

Pasalnya, situasi di China semakin hari kian mencekam akibat wabah virus corona.

TNI AU telah menyiapkan pesawat Boeing 737 dan C-130 Hercules dan untuk menjalankan misi tersebut.

Baca Juga: BREAKING NEWS: TNI AU Kirim 2 Boeing dan 1 Hercules Jemput WNI di Wuhan, Indonesia Siapkan yang Terbaik untuk Evakuasi Warga Terkait Virus Corona

Namun, belum diketahui kapan pesawat itu akan dikirimkan keChina untuk melakukan proses evakuasi.

"Terkait wabah virus Korona 2019-nCoV di Wuhan, China, hasil rapat @PolhukamRI @Kemlu_RI @KemenkesRI, TNI AU telah menyiagakan 2 unit Boeing B737, 1 unit C130 Hercules, dan Batalyon Kesehatan #TNIAU untuk mengevakuasi WNI," tulis akun Twitter @_TNIAU,Rabu (29/1/2020).

Dikutip dari Tribunnews.com, pesawat Boeing 737dengan registrasi A-7305 dan A-7306 dioperasikan oleh Skadron Udara 17.

Baca Juga: Berhasil Taklukkan Puluhan Perenang dari 32 Negara, Inilah Sosok Praka Nicholson P. Dinaulik, Prajurit TNI AU Asli Papua yang Harumkan Nama Indonesia di Lebanon

Model tersebut dirancang pada awal 1980-an dan dikenal sebagai seri klasik 737.

Boeing 737 kerap digunakan TNI AU dalam rangka mendukung operasi pencarian dan pertolongan.

Berikut spesifikasi dari pesawat Boeing 737:

Baca Juga: Seliweran di Tengah Pesta Pernikahan, Video Para Prajurit TNI AU Lintasi Hajatan Jadi Viral, Tersipu Malu Saat Ditawari Makanan Suguhan, Warga: Ayo Mas Sikat Aja!

Kapasitas: maksimal 189 penumpang

Berat kosong: 73,040 lb / 34 820 kg

Berat Take-Off: 149.710 lb / 68,050 kg

Roland Adrie/KOMPAS.com
Roland Adrie/KOMPAS.com

C-130 Hercules TNI AU

Baca Juga: Darah Militer Sang Kakek Mengalir ke Anaknya, Arzeti Bilbina Ngaku Bangga dengan Keputusan Sang Putra Jadi Taruna TNI AU: Mertuaku Purnawirawan Angkatan Darat

Baca Juga: Bak Pinang Dibelah Dua dengan AHY, Inilah Potret Anto Cepi, Anggota TNI AU yang Disebut Mirip dengan Putra Sulung SBY

Panjang: 119 ft 6 in / 36.5 m

Lebar sayap : 28.9 m / 94 ft 9 in

Tinggi: 36 ft 5 in / 11,1 m

Baca Juga: Dikira Cuma Helikopter Biasa, Pilot TNI AU Kaget Saat Pesawat F-18 Australia Gentayangan di Atas Langit Kupang, Jet Tempur Hawk 109/209 Indonesia Sudah Siap Tembakkan Rudalnya, Tapi Justru Begini Endingnya

Kapasitas bahan bakar:5,311USgal / 20,100L

Kapasitas kargo: 1,373 ft³ / 38.9m³

Kecepatan pesiar: Mach 0,745 (430 kn; 796 km / jam)

Baca Juga: Hingga 15 Januari Cuaca Ekstrem Diprediksi Terjadi, TNI AU Sampai Terjunkan Dua Pesawat di Pesisir Kabupaten Serang, Tabur Garam Demi Modifikasi Hujan

Jarak: 2.060 nmi (3.820 km)

Mesin: x2 CFM56 -3C-1

Jenis:ICAO B734

Baca Juga: Gentayangan di Langit Bawean, Keberadaan 5 Pesawat Amerika Berhasil Diendus TNI AU, Langsung Kirim Jet Tempur F-16 untuk Duel Lawan F-18 US Navy, Tapi Justru Begini Endingnya

Sementara, pesawat C-130 Hercules dari Skuadron Udara VIP 17 ini memiliki beban angkut 42,000 lb (19,050 kg).

Angkasa/Fida Perkasa
Angkasa/Fida Perkasa

Boeing 737 Camar Emas TNI AU

C-130 Hercules adalah sebuah pesawat terbang bermesin empat turboprop yang bertugas sebagai pengangkat udara taktikal utama untuk pasukan militer.

C-130 mampu mendarat dan lepas landas dari runway yang pendek atau tidak disiapkan.

Baca Juga: Sekali Manggung Dapat Bayaran Ratusan Juta, Via Vallen Pamerkan Menu Sarapannya yang Jauh dari Kesan Mewah, Netizen: Panutanku Banget Ini

Berikut spesifikasi dari pesawat C-130 dari laman resmi lockheedmartin.com yang dikutip Tribunnews.com:

Panjang: 112 ft 9 in / 34,37 m

Tinggi: 38 ft 10 in / 11,83 m

Baca Juga: Ditakuti Pasukan Australia, Phaskas TNI AU Simpan Banyak Rahasia, Ada Makna Ganas di Balik Kata 'Khas' dari Nama Satuannya

Lebar sayap: 132 ft 7 in / 40,38 m

Sumber Daya: Four Rolls-Royce AE 2100D3; 4,691 pshp turboprop engines; GE-Dowty Aerospace R391; 6-blade propellers, all composite

Berat take-off Maksimal (2.5g): 164.000 lb / 74.389 kg

Baca Juga: Sarang Persembunyiaannya Diobrak-abrik TNI, KKB Papua Lancarkan Serangan Balas Dendam, Nahas Bukannya Menang, 2 Pemberontak Justru Tewas Ditembak Mati

Darul/Tribuntimur.com
Darul/Tribuntimur.com

Puluhan penumpang pesawat Hercules dari Kota Palu, Sulteng

Payload (2,5 g): 41.333 lb / 18.748 kg

Berat Kosong Operasi: 87.667 lb / 39,765 kg

Berat Tanpa Bahan Bakar ( Zero Fuel Weight): 129.000 lb / 58,513 kg

Landing Distance/Jarak pendaratan (135.000 lbs): 3,100 ft

Baca Juga: Berjalan Kaki Bagai Roda Besi, KKB Papua Sebut TNI Bisa Mati Jika Mengejarnya, Lekagak Telenggen dan Pasukannya Tampak Menyusuri Hutan dan Pegunungan, Videonya Beredar di Media Sosial

Jangkauan/Range (muatan 40.000 lb, 2.25g): 2.450 nm (4537.4 Km)

Kecepatan jelajah maksimal: 355 KTAS (660 km / jam)

Kapasitas:128 passengers or92 airborne troops

(*)

Tag

Editor : Candra Mega Sari

Sumber Twitter, Tribunnews.com