Find Us On Social Media :

Lulusan SMA-SMK Siap Kembali Bersaing, SNMPTN 2021 Bakal Segera Dibuka, Simak Tahap Pendaftarannya dan Syarat-syaratnya!

SNMPTN

Syarat Peserta SNMPTN 2021Ada lima syarat peserta yang bisa mengikuti SNMPTN 2021, sebagai berikut: 1. Siswa memiliki prestasi akademik dan memenuhi persyaratan yang ditentukan oleh masing-masing PTN. 2. Siswa memiliki Nomor Induk Siswa Nasional (NISN) dan terdaftar dari PDSS. 3. Memiliki nilai rapor semester 1-5 yang telah diisikan di PDSS. 4. Peserta yang memilih program studi bidang seni dan olahraga wajib mengunggah portofolio. 5. Selain itu, siswa harus memiliki akun LTMPT untuk bisa mengikuti seleksi masuk PTN, baik SNMPTN, UTBK maupun SBMPTN.

Baca Juga: Ngamuk Anaknya Kena Senggol Terus, Sule Akhirnya Tantang Teddy untuk Langsung Ketemu, Suami Lina Malah Ngacir KetakutanPersyaratan SekolahPersyaratan sekolah Selain persyaratan peserta, sekolah juga harus memenuhi beberapa jumlah persyaratan, yakni: 1. Memiliki Nomor Pokok Sekolah Nasional (NPSN). 2. Mengisi Pangkalan Data Sekolah dan Siswa (PDSS). 3. Jumlah siswa yang bisa didaftarkan ditentukan oleh akreditasi sekolah. Budi menambahkan, untuk detil lebih lanjut terkait pendaftaran dan proses seleksi SNMPTN 2021, kalian bisa mengunjungi laman www.ltmpt.ac.id.(*)Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Tahapan Pendaftaran dan Jadwal Kegiatan SNMPTN 2021"