Find Us On Social Media :

Detik-detik Tenggelamnya KMP Yunicee, Korban Selamat Beri Kesaksian, Terjun dari Kapal dan Mengapung di Laut Selama 30 Menit Sambil Teriak Minta Tolong

Petugas mengevakuasi korban KMP Yunicee yang tenggelam di kawasan Pelabuhan Gilimanuk, Bali

Saat terseret, kapal tiba-tiba miring. Kapal itu tenggelam ke sisi kiri dalam waktu yang cukup singkat.

"Dalam waktu lima menit langsung tenggelam ke sisi kiri. Waktunya cepat sekali setelah miring lima menit tenggelam," kata dia.  

Meski begitu, Benyamin masih menunggu kepastian penyebab kapal itu karam dari penyelidikan yang dilakukan Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT).

Baca Juga: Sajadah Jadi Temuan Tim Pencari KRI Nanggala 402, Foto Prajurit TNI AL Shalat Berjamaah di Atas Kapal Selam Kembali Viral, Netizen: Mbrebes Mili Lihatnya

"Semua korban menggunakan life jacket, besar kemungkinan banyak yang selamat," katanya.

Diketahui, kapal itu mengakut 56 orang termasuk 15 anak buah kapal (ABK).

Sebanyak 6 orang meninggal dunia dan 8 orang diperkirakan hilang dan belum diketahui nasibnya.