Find Us On Social Media :

Bank Soal CPNS 2021, Berikut Bocoran Kisi-kisi Materi SKB Formasi Pamong Belajar Ahli Pertama

Para peserta CPNS saat akan mengikuti tes SKD

Kompetensi Pamong Belajar

Kompetensi pedagogik: kemampuan pemahaman terhadap peserta didik perancangan dan pelaksanaan pembelajaran, evaluasi hasil belajar, dan pengembangan peserta didik untuk mengaktualisasikan berbagai potensi yang dimilikinya.

Kompetensi profesional: penguasaan materi pembelajaran secara luas dan mendalam yang mencakup penguasaan kurikulum mata pelajaran di sekolah dan substansi keilmuan yang menaungi materinya, serta penguasaan terhadap struktur dan metodologi keilmuannya.

(*)